PERHITUNGAN ALOKASI DISKON FAKTUR
Perhitungan Alokasi Diskon Faktur
Diskon faktur pada transaksi Faktur Penjualan, nilai diskonnya akan dialokasikan ke semua barang yang terdapat pada faktur Penjualan tersebut. Pengalokasiannya dihitung berdasarkan proposional harga jual barang-nya. Berikut ini penjelasan dengan illustrasi terkait perhitungan alokasi diskon tersebut :
Illustrasi :
Faktur Penjualan dengan penjualan barang sbb :
Item A002 sebanyak 2 Kg @ Rp 50.000
Item A003 sebanyak 2 Kg @ Rp 30.000
Diberikan diskon faktur sebesar Rp 20.000
Faktur Penjualan dengan Diskon Faktur
Nilai Total Harga Jual pada Laporan Rincian Penjualan per Barang
Rumus perhitungan alokasi diskon faktur ke masing-masing barang adalah :
(Total Harga / Sub Total ) x Diskon Faktur
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!