Preferensi Persetujuan di Aplikasi Accurate

Approval atau Preferensi Persetujuan di Aplikasi Accurate akan otomatis aktif jika pada saat Wizard Fitur Dasar, Anda memilih “Ya” pada bagian yang terkait dengan “Saat mengeluarkan uang, pembelian barang, dan lain lain apakah perlu melalui proses persetujuan”.

Preferensi Persetujuan di Aplikasi Accurate

Tab Penjualan

 

Preferensi Persetujuan di Aplikasi Accurate

Tab Pembelian

Preferensi Persetujuan di Aplikasi Accurate

Tab Persediaan

Preferensi Persetujuan di Aplikasi Accurate

Tab Lainnya

Anda dapat langsung mencentang pada bagian yang ingin diberikan fitur approval atau persetujuan dari pengguna yang memiliki otorisasi untuk mengeksekusi suatu transaksi.

Software Akuntansi Indonesia

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *